Beberapa waktu lalu, sistem demokrasi semakin dibuktikan kerusakannya oleh beberapa kebijakan konyol bagi sebagian pihak namun bisa saja dianggap hal yang wajar dan benar bagi pihak yang lain, seperti pembuat kebijakan itu sendiri. Salah satu contoh kebijakan konyol yang membuat ramai dunia maya adalah revisi Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 68 Tahun 2013 menjadi PP Nomor 75 tahun 2021 tentang Statuta UI. Dalam aturan sebelumnya, rektor dilarang merangkap jabatan sebagai pejabat perusahaan BUMN/BUMD, lalu diubah menjadi rangkap jabatan di BUM…
Proses vaksinasi di Indonesia terus berjalan dengan berbagai kendala. Ketimpangan stok dan distribusi menjadi kendala pelaksanaan vaksinasi. Di luar itu muncul masalah pungli dan serifikat palsu. Data ketimpangan vaksinasi Covid-19 itu terjadi antara Jawa-Bali dan daerah di luar Jawa-Bali. Berdasarkan catatan WHO, jumlah tenaga kesehatan belum divaksinasi corona terbanyak ada di Papua. Sementara itu, catatan WHO pada tanggal yang sama, Bali adalah provinsi dengan jumlah vaksin dosis pertama tertinggi untuk semua target vaksin (tenaga kesehat…
Kemenangan adalah satu kata yang identik dengan keunggulan dalam mengalahkan musuh atau saingan. Karenanya, suatu kemenangan pasti melahirkan euforia. Namun uniknya, kemenangan tidak selalu menghasilkan kondisi yang lebih baik. Hal ini terjadi jika kemenangan yang diperoleh, bukan merupakan kemenangan yang hakiki. Kemenangan seperti ini sering disebut dengan kemenangan semu. Contoh terkini adalah kemenangan Taliban atas pemerintah Afghanistan, yang ditandai dengan didudukinya Kabul pada 15 Agustus 2021. Jatuhnya pemerintahan Afghanistan ditand…
Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertemu dengan 7 ketua umum dan sekjen partai koalisi untuk membicarakan sejumlah hal. Pertemuan yang dihadiri oleh Partai PAN, juga menjadi simbol bergabungnya mereka ke lingkar kekuasaan. Pertemuan ke-7 pimpinan partai tersebut dikaitkan dengan berbagai hal salah satunya tujuan amendemen Undang-Undang Dasar (UUD 1945). Benarkah demikian? Direktur Pusat Kajian Politik (Puskapol) LPPSP FISIP UI, Aditya Perdana, menjelaskan terkait adanya potensi amendemen UUD 1945 menjadi perbincangan. Dia awalnya menyinggung bers…
Di Sukabumi kini telah ada forum bagi anak muda yang bergerak untuk memperjuangkan keadilan gender, kesetaraan bagi anak perempuan, dan pengurangan perkawinan anak. Forum ini bernama State of Youth Sukabumi. Dilansir dari akun instagram @stateofyouth_sukabumi, forum ini sedang konsen mengkampanyekan “Ingin Melangkah Bukan Menikah” pada 3-7 Juli 2021 lalu. Kegiatannya berupa webinar, challenge poster kreatif, challenge video pendek, dll. Dalam akun instagram resminya tersebut mereka mengajak anak muda untuk berani mengutarakan pendapat, menja…
Diam-diam Kota baru muncul persis di pinggir wilayah DKI Jakarta. Kawasan ini bernama PIK 2 (Pantai Indah Kapuk) yang lokasinya di Dadap dan Salembaran, Kecamatan Kosambi, Kabupaten Tangerang, Banten. Sebagai pengembang resmi, perusahaan Agung Sedayu Group menyebutkan bahwa kawasan yang mereka kembangkan PIK 2 sebagai "The New Jakarta City" merupakan kerjasama Agung Sedayu Group & Salim Group serta investor mancanegara. PIK 2 adalah pengembangan besar yang menghubungkan negara Indonesia dengan seluruh dunia, jelas Agung Sedayu …
Merapatnya PAN ke kubu pemerintah membuat banyak pihak menduga-duga. Adanya beberapa agenda seperti amandemen UUD 1945 dan agenda strategis lainnya disinyalir menjadi faktor penyebab bergabungnya PAN pada koalisi pemerintah. Dilansir dari CNNIndonesia.com, Direktur Eksekutif Indonesian Public Institute, Karyono Wibowo menyebut bahwa bergabungnya PAN ke dalam koalisi bakal menambah dukungan bagi pemerintah di parlemen untuk memuluskan agenda-agenda strategis yang akan dijalankan ke depannya. Karyono juga tak menampik jika mungkin ada skenario u…
Partai Amanat Nasional atau PAN akhirnya bergabung dengan koalisi pemerintah. Menyusul PKB yang sebelumnya terlebih dahulu merapat ke rezim. PAN secara terbuka menyatakan bergabung ke koalisi pemerintahan Joko Widodo-Ma'ruf Amin. Partai berlambang matahari terbit ini pun dikabarkan akan mendapat jatah menteri di kabinet. Terlepas dari pertanyaan apakah PAN yang dikenal kritis selama kepemimpinan Amin Rais sebelumnya, ke depannya akan tetap konsisten untuk objektif kepada pemerintah? Dan terlepas pula apakah ada kepentingan yang lebih besar…
Bekasi sebagai kota penyangga ibukota Jakarta tampaknya tak luput dari tingginya tingkat kejahatan. Belum lama ini kepolisian wilayah Bekasi berhasil menangkap sembilan pelaku begal dari dua belas pelaku perampasan sepeda motor yang disertai kekerasan. Sementara tiga orang lainnya masih berstatus DPO. Mereka tak segan-segan untuk melukai korbannya dengan menggunakan senjata tajam seperti celurit. Menurut Kapolres Metro Bekasi Kombes Pol Hendra Gunawan, bahwa keberhasilan penangkapan ini karena adanya laporan dari masyarakat di daerah kecamatan…
Belakangan ini ada sebuah istilah yang sedang booming di tengah masyarakat khususnya ramai diperbincangkan warganet di berbagai platform media sosial, yaitu childfree. Istilah ini menarik perhatian lantaran ada seorang influencer yang menyatakan bahwa ia dan pasangannya sepakat memilih untuk tidak memiliki anak sekalipun sudah menikah. Ia mengatakan hal tersebut menjadi hak privasi masing-masing yang tak boleh dicampuri orang lain. Sontak pernyataannya menuai pro dan kontra. Menanggapi perdebatan terkait childfree, tim redaksi Muslimah Jakarta…
Istilah childfree belakangan marak diperbincangkan, terlebih setelah seorang influencer mengungkapkan dirinya dan pasangannya memilih untuk tidak memiliki keturunan. Keengganan memiliki anak setelah menikah (childfree) ini ternyata menuai pro dan kontra di tengah masyarakat, khususnya di Indonesia yang notabene mayoritas Muslim dan menganut nilai-nilai ketimuran. Fenomena childfree dianggap bertentangan dengan nilai dan norma yang berlaku. Lantas bagaimana tanggapan tokoh masyarakat terkait ide childfree ini? Kali ini tim redaksi Muslimah Ja…
76 tahun sudah Indonesia memproklamirkan kemerdekaannya. Sekali lagi, peringatan kemerdekaan tahun ini dilalui dalam masa pandemi yang tak kunjung usai. 76 tahun bukan waktu yang singkat untuk sebuah upaya memposisikan diri menuju level kemerdekaan tertinggi. Sudahkah puncak kemerdekaan itu dinikmati masyarakat Indonesia? Ataukah gempita perayaan kemerdekaan tiap tahun hanya sebuah euforia tak bermakna? Reni Tri Yuli Setiawati, Pemerhati politik mengungkapkan bahwa Indonesia mengalami perjalanan panjang sejarah bangsa sejak sebelum kemerdekaan…
Baru saja masyarakat dikejutkan dengan anggaran fantastis baju dinas anggota DPRD yang harganya mencapai ratusan juta rupiah, kini masyarakat dihebohkan kembali dengan pengadaan alat fitnes dengan anggaran yang cukup fantastis. Dilansir oleh Radar Bogor pada 17 Agustus 2021, DPRD Kota Bogor telah menganggarkan pengadaan alat fitnes pada APBD tahun 2021 seharga Rp 100 jutaan. Sekretaris DPRD Kota Bogor, Boris Derurasman tak membantah adanya pembelian alat fitnes ini. Alat tersebut disimpan di ruangan perpustakaan gedung para wakil rakyat. Ia me…
Yuk raih amal shalih dengan menyebarkan postingan ini sebanyak-banyaknya Follow kami di Facebook : https://www.facebook.com/Muslimah-Jakarta-109990101362011/ Website : www.muslimahjakarta.com Instagram : instagram.com/muslimahjakartaofficial
Ada sebagian orang yang terus memperjuangkan demokrasi. Hal ini dilakukan karena demokrasi dianggap masih memberikan keuntungan bagi dia dan kelompoknya. Demokrasi dianggap penyelamat dan mudah untuk mendapatkan kekayaan. Korupsi, nepotisme dan berbagai bentuk kemaksiatan di sistem ini justru ditumbuhsuburkan. Begitupun dengan kondisi saat ini sekalipun sebagian orang sudah mundur tetapi tetap saja masih ada yang menganggap sebagai dewa keberuntungan untuk mengeruk kekayaan termasuk di wilayah oligarkinya. Karena pada faktanya demokrasi yang d…
Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) masih terus berlanjut hingga kini, bahkan kebijakan ini terlihat terus mengalami perpanjangan waktu. PPKM dan kebijakan-kebijakan yang sebelumnya, diterapkan oleh pemerintah dalam rangka menekan laju penyebaran virus Covid-19 yang semakin merajalela. Namun, pada saat PPKM masih berlanjut, pemerintah tetap melanjutkan berbagai proyek infrastruktur dan revitalisasi tempat wisata dengan nilai anggaran yang sangat besar. Beberapa proyek tersebut antara lain: 1. Proyek Pembangunan Alun-alun Kota …
Find Us at :