Rabihah Pananrangi, MM. :
Negeri kaum muslimin adalah negeri yang dirahmati. Kekayaan alamnya melimpah sehingga menjadi incaran penjajah. Ongkos perang untuk invasi sangatlah mahal. Maka strateginya bukan lagi dengan perang fisik, melainkan perang pemikiran. Agar umat islam tidak bangkit pemikirannya dan tak menyadari bahwa dulu pernah berjaya memimpin peradaban dunia. Dengan menjauhkan umat dari syariat Islam dan khilafah.
0 Komentar