#Sirah — Tercatat seorang ulama hebat, zuhud, dan wara yang rela mengorbankan segala sesuatu untuk menimba Ilmu dari para guru yang luar biasa. Dialah Hatim Muhammad bin Idris Ar-Razi. Beliau lahir tahun 195 H dan wafat pada 277 H. Dikutip dari buku Kumpulan Kisah Teladan karya M. Hasballah Thaib dan Zamakhsyari Thaib, ketika Abu Hatim Ar-Razi berada di Basrah pada 214 H, ia berencana menetap di kota (Basrala). Kegigihan beliau dalam mencari ilmu patut diacungi jempol. Segala rintangan yang menghalangi untuk terwujudnya sebuah impian diupayak…
Heni Ummu Faiz (Ibu Pemerhati Umat) #Sirah - Menemukan orang-orang kaya di sistem Islam tidaklah sulit. Tersebut sosok Abdurrahman bin Auf. Ia adalah salah satu sahabat Nabi Muhammad saw. yang dikenal pekerja keras. Seorang pengusaha ulung dan termasuk sahabat Rasulullah saw. yang paling kaya. Ia merupakan sahabat dalam delapan orang pertama yang masuk Islam dan juga dijamin masuk surga. Salah satu rahasia kesuksesan Abdurrahman bin Auf adalah menghindari yang haram dan syubhat (tidak jelas kehalalan dan keharamannya). Dikisahkan ketika umat …
Heni Ummu Faiz (Ibu Pemerhati Umat) Sosok Umar bin Abdul Aziz adalah seorang anak yang tumbuh menjadi khalifah di masa Bani Umayyah. Dia mampu membawa umat Islam pada keimanan, ketakwaan, dan juga kesejahteraan. Melalui wasilah kepemimpinan beliau, Islam mengalami kegemilangan. Umar bin Abdul Aziz merupakan cucu dari Khalifah Umar bin Khattab. Dia lahir dari seorang perempuan yang bertakwa. Seorang gadis miskin anak penjual susu tetapi penuh ketakwaan. Wanita itu adalah istri dari Ashim, putra Khalifah Umar bin Khaththab. Dari pernikahan Ashi…
Oleh Karina Fitriani Fatimah (Alumnus of master degree of applied computer science, Albert-Ludwigs- Universität Freiburg, Germany) Nabi- Pada tahun 11 kenabian di musim haji, Rasul saw bertemu dengan 6 (enam) orang Anshar di ‘Aqabah. Keenam orang tersebut berasal dari suku Khazraj, yakni Abu Umamah As'ad bin Zurarah bin'Adas, 'Auf bin al-Harits bin Rifa'ah dia adalah anaknya Afra, Rafi' bin Malik bin al-Ajlan, Quthbah bin 'Amir bin Hadidah, 'Uqbah bin 'Amir bin Nabi, dan Jabir bin'Abdullah bin Ri-ab. Nabi sa…
Oleh Karina Fitriani Fatimah (Alumnus of master degree of applied computer science, Albert-Ludwigs- Universität Freiburg, Germany) #SirahNabi- Tatkala Muhammad bin Abdullah, Rasulullah saw berusia 40 tahun, Allah Yang Maha Tinggi mengutusnya sebagai rahmat bagi alam semesta, dan pembawa kabar gembira bagi seluruh umat manusia. Dimana sebelum beliau diutus, Allah Swt telah mengambil perjanjian kepada seluruh Nabi supaya mereka beriman kepadanya, membenarkannya, dan menolongnya menghadapi orang-orang yang memusuhinya. Allah juga mengambil …
Oleh Karina Fitriani Fatimah (Alumnus of master degree of applied computer science, Albert-Ludwigs- Universität Freiburg, Germany) #SirahNabi- Beliau adalah Abu al-Qasim Muhammad bin Abdullah bin Abdul Muthalib bin Hasyim bin Abd Manaf bin Qusay bin Kilab bin Murrah bin Ka’ab bin Luay bin Ghalib bin Fihr bin Malik bin an-Nadhr bin Kinanah. Dilahirkan di Mekah pada Senin, 12 Rabiul Awwal tahun gajah (20 April 571 M) dalam kondisi yatim. Al-Baihaqi menuturkan di saat kelahirannya ibunda Rasulullah, Aminah binti Wahab, bermimpi keluarnya ca…
Iyas adz-Dzaki, salah seorang ulama cerdas pada masa tabi'in. Iyas bin Mu'awiyyah al-Muzanni ini lahir di Nejd (daerah utara Saudi Arabia) tahun 46-H, lalu ia pindah dan dibesarkan di Bashrah dan kemudian belajar pada para tokoh sahabat dan tabi’in terkemuka di kota itu. Iyas dari kecil dikaruniai akal yang brillian hingga sering mengalahkan para guru-gurunya. Pendidikan para guru dari kalangan sahabat maupun tabi'in, berhasil membuat kecerdasan Iyas bin Mu'awiyyah bersanding dengan keelokan adabnya. Bahkan karena kedua hal ter…
Ialah seorang ulama perempuan masa tabi'in yang banyak meriwayatkan hadits serta mengajarkan ilmu pada masanya. Keluhuran ilmunya dalam bidang Qur'an, hadits, maupun fiqh, menjadikan ia seorang guru dengan banyak murid, tak hanya dari kalangan perempuan, namun laki-laki. Pada kitab Tahdzib al-Kamal menceritakan bahwa seorang Iyas bin Muawwiyah, pernah berkata tentang ulama perempuan ini, Hafshah binti Sirin. Iyas mengaku tidak pernah bertemu dengan yang lebih ia sukai karena kekaguman akan ilmunya, kecuali Hafshah. Selain itu, Hasan…
Saat Rasulullah saw hidup, beliau pernah menginjakkan kaki di Al Quds walaupun hingga wafatnya, kota suci ini belum menjadi bagian dari Daulah Khilafah. Yaitu saat peristiwa Isra, perjalanan malam Rasulullah saw bersama Jibril dengan menunggangi Buroq kemudian setelah urusannya selesai, Rasulullah dan Jibril melakukan Mi’raj, meneruskan perjalanan menuju Sidratul Muntaha. Walaupun saat Rasulullah hidup, Al Quds belum menjadi wilayah Daulah Khilafah Islamiyah saat itu, namun sesungguhnya pada saat Isra, Allah swt telah memberikan arahan pada Ra…
Siapa yang tak kenal sosok Salahuddin al Ayyubi yang di Barat dikenal dengan Saladin? Pemuda Irak kebanggaan suku Kurdi. Pembebas Baitul Maqdis dari pasukan Salib pada 583 H/2 Oktober 1187 M. Dalam sejarah dikatakan bahwa Baitul Maqdis telah dua kali dibebaskan, yang keduanya oleh pemimpin Islam, yaitu Khalifah Umar (637 M) dan Salahuddin Al Ayubi (1187 M). Salahuddin dilahirkan dari kalangan ‘ajam (nonArab) pada tahun 1138 M di Kota Tikrit, Irak, yang terletak antara Baghdad dan Mosul. Ayahnya bernama Najmuddin Ayyub. Salahuddin saat hidup…
Istilah Ngerum, Rum ataupun Ruum merupakan istilah yang sering muncul saat mendengar ataupun membaca kisah tanah Jawa ratusan tahun lalu. Bahkan istilah ini muncul di daerah sekitaran Nusantara bukan hanya Jawa. Beberapa bukti kisah dan jejak peninggalannya masih dapat ditemukan hingga hari ini. Pertama, peninggalan sebuah gentong besar (enceh) yang terdapat di makam para raja Mataram, Imogiri, Yogyakarta. Salah satu enceh yang bernama Kyai Mendung juga berasal dari Ngerum. Di Imogiri terdapat empat buah enceh yang semuanya merupakan pember…
Semenjak menjadi bagian dari wilayah Daulah Khilafah saat Sultan Selim 2 bin Sulaiman Al Qonuni (1566-1574) memerintah, kesultanan Aceh berkembang menjadi kesultanan yang sangat diperhitungkan di Asia Tenggara. Negara-negara Eropa baik Belanda, Inggris, Prancis, Denmark dan Spanyol di abad ke 16 dan 17, mereka tidak berani mengambil langkah apapun pada kesultanan Aceh ini. Kesultanan Aceh berkembang menjadi kesultanan yang disegani kawan sekaligus ditakuti lawan. Saat itu sudah sangat masyhur bahwa sisi militer kesultanan Aceh sangat maju. T…
Peserta haji dari Indonesia selalu mendapat kloter terbanyak dari pemerintah Saudi untuk memasuki negaranya. Tahun ini saja dari satu juta kuota haji dari seluruh dunia, negeri ini mendapatkan 100.051 orang jamaah untuk menginjakkan kaki di baitul haram. Belum lagi jumlah jamaah sebelum pandemi tentu lebih banyak dua kali lipat dari jumlah tahun ini. Membludaknya jamah haji Indonesia saat ini pada tiap tahunnya, sesungguhnya peminatnya tak berbeda saat Belanda menduduki kawasan Nusantara. Mengingat sebelum Belanda datang, Islam telah menyeba…
Find Us at :