Dilansir dari Republika.co.id, dua ruang kelas SDN Otista yang terletak di Jalan Otto Iskandar Dinata, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor roboh Kamis (16/9) siang. Menurut keterangan dari pihak sekolah, dua ruangan tersebut memang sudah tidak layak digunakan dan harus diperbaiki. Kerusakan ini sudah diketahui sebelumnya oleh pihak sekolah. Pihak sekolah pun sudah mengajukan perbaikan kepada Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bogor. Kepala Disdik Kota Bogor, Hanafi menuturkan, sebenarnya usulan perbaikan bangunan SDN Otista ini sudah dianggarkan…
Viralnya video yang merekam aksi anak sekolah menggunakan styrofoam untuk menyeberangi sungai demi sekolah di desa seberang menunjukkan adanya semangat membara untuk menuntut ilmu. Dengan kondisi seadanya, mereka sangat merindukan hadir di sekolah. Fenomena ini memang sempat membuat sebuah pertanyaan besar, dimanakah peran negara? Sebab akses pendidikan, sarana dan prasarana yang ada sebenarnya adalah kewajiban negara. Namun ini bukanlah realita yang baru muncul. Jauh sebelum video ini viral, sudah banyak video-video serupa yang menggambark…
Sebuah video yang viral di media sosial memperlihatkan tiga anak laki-laki berseragam sekolah dasar (SD) menggunakan styrofoam untuk menyeberang sungai. Dalam video itu, tampak ketiga anak tersebut berada dalam masing-masing kotak styrofoam warna putih berukuran kecil. Video tersebut disertai penjelasan bahwa lokasinya berada di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI) Sumatera Selatan. Ketiga anak itu mengayuh styrofoam untuk menuju ke seberang, yaitu tempat mereka bersekolah dI SDN 1 Kuala 12, Kecamatan Tulung Selapan. Warganet yang menyaksika…
Viralnya sebuah video yang merekam aksi anak-anak SD menyeberangi sungai yang arusnya cukup deras dengan cara mengayuh busa atau styrofoam telah memantik respon netizen. Video berdurasi 02.03 menit ini menggambarkan beberapa anak berseragam sekolah mengenakan tas menggunakan busa atau styrofoam untuk menyeberangi sungai menuju sebuah sekolah yang terletak di seberang sungai. Peristiwa ini terjadi di Desa Kuala Sungai Dua Belas, Kecamatan Tulung Selapan, Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan. Meski pihak sekolah dan aparat di sana sudah…
Kabar duka datang dari bidang kesehatan dan keamanan yang ternyata masih menjadi harga mahal di negeri yang katanya telah merdeka 76 tahun lamanya. Bahkan bidang suci yang seharusnya terlindungi dari kekerasan dan penyerangan menjadi korban keserakahan manusia. Seperti yang dilansir Republika.co.id, Senin (13/9), terjadi kontak tembak antara alat negara dengan kelompok bersenjata pimpinan Lamek Taplo di Distrik Kiwirok, Kabupaten Pegunungan Bintang. Kelompok itu juga membakar sejumlah fasilitas umum, di antaranya puskesmas, gedung sekolah dasa…
Wacana pemerintah mengenai pajak pertambahan nilai (PPN) terhadap jasa pendidikan kini tengah diajukan dan dibahas. Jasa pendidikan yang awalnya termasuk dalam lingkup non Jasa Kena Pajak (JKP) direncanakan akan dikenakan PPN sebesar 7%. Dilansir dari nasional.kontan.co.id, (09/11/2021), wacana tersebut tertuang dalam Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Perubahan Kelima atas Undang-Undang Nomor 6 Tahun 1983 tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan. Pembahasan wacana tersebut tampaknya sudah memperoleh hasil sementara yaitu akan a…
"Tidak seorang hamba pun yang diserahi oleh Allah untuk memelihara dan mengurusi urusan rakyatnya lalu dia melingkupi rakyat nasihat kecuali ia tidak akan mencium harumnya surga" (HR.Bukhari). Wahai manusia siapa saja di antara kalian yang diangkat menjadi pegawai untuk melaksanakan suatu aktivitas,lalu ia menipu kami terhadap penghasilan nya dengan indikator tertentu, maka ketahuilah sesungguhnya apa yang lebih dari penghasilan nya adalah harta haram (ghuli) yang akan dibawanya pada Hari Kiamat (HR Abu Dawud). Berdasarkan hadis d…
Find Us at :