Diawal pemaparannya Ustadz Ismail dalam acara Tahrib Ramadhan Mubarak yang bertajuk “Agar Ramadhan Lebih Berkah Dengan Syariah Kaffah” menjelaskan bahwa tujuan utama diwajibkannya berpuasa agar kita sebagai umat Islam semakin bertakwa. Takwa menurut para ulama dikatakan sebagai fi’lul wajibat wal tarkulmuharomat (melaksanakan semua kewajiban dan meninggalkan semua yang diharamkan) oleh Allah swt. Puasa sesungguhnya adalah ibadah yang bentuknya fisikal, yang secara dzahir kita tidak makan, minum dan hal-hal lain yang membatalkan puasa. Ibada…
Bulan Suci Ramadhan tinggal menghitung hari lagi, bulan yang dimana telah lama dinanti-nantikan dari enam bulan sebelumnya oleh kaum muslimin, bahkan didoakan secara khusus dari tiga bulan sebelumnya yakni di bulan Rajab. Sebagaimana kita ketahui bahwa Rasulullah Saw. mengajarkan doa yang dipanjatkan di bulan Rajab dengan harapan sampai dibulan suci Ramadhan. Bersumber dari hadits yang diriwayatkan oleh Imam Al-Baihaqi dalam kitab Syuab Al-Iman, dari Anas bin Malik, yang mengatakan, bahwasanya : كَانَ النَّبِيُّ صَلَّى اللهُ عَل…
Kabar tak sedap kembali mencederai dunia olah raga sepak bola di tanah air. Bentrok antar suporter kembali terjadi. Hal ini terus berulang seakan menjadi tradisi, hingga dari bentrokan tersebut tak jarang nyawa pun melayang sia-sia. Bentrokan kali ini terjadi di Kota Bogor, Polisi menciduk 26 suporter bola satu diantaranya ditetapkan sebagai tersangka karena membawa senjata tajam. Untuk mengatasi kejadian serupa kepolisian akan mengamankan lokasi-lokasi nonton bareng atau tempat pertemuan suporter sepak bola, dengan pemetaan, penyekatan dan …
Bekasi, tepat 25 tahun sudah usia kota ini, penyangga ibu kota Jakarta dengan berbagai cerita yang menerpa. Ada optimisme yang dituangkan oleh Plt Wali Kota Bekasi Tri Adhianto Tjahyono sebagaimana yang dilansir oleh Poskota.co.id (10/03) bahwa Bekasi yang sudah mencapai usia perak ini sedang dalam proses menuju kehidupan yang modern dan harmonis. Ia menilai Bekasi telah menjadi kota Metropolis yang awalnya merupakan kota yang erat dengan pertanian telah berubah menjadi kota metropolitan tanpa menghilangkan paradigma perilaku yang erat dengan…
Sobi Bestie, Islam agama yang kita peluk itu ternyata bukan hanya sebuah agama yang ngurusin urusan ketuhanan dan ibadah ritual saja. Islam adalah agama yang ngurusin segala persoalan hidup manusia. Dari persoalan pribadi hingga negara. Dari tata cara makan hingga tata cara membebaskan sebuah negara. Keren kan...kan...kan?! Ini ni yang namanya Islam kafah, Islam yang gak setengah-setengah. Nah, pas Islam kafah diterapkan akan lahir sebuah peradaban Islam. Peradaban Islam adalah peradaban yang gemilang. Sinarnya menyinari seluruh alam. Seb…
Di tengah hiruk pikuk penguasa untuk tetap mempertahankan proyek mercusuar yang menghabiskan dana ratusan trilyun rupiah, masalah sosial masyarakat tak pernah usai. Dirilis oleh Kompas.com bahwa di Tangerang Selatan, masih banyak rakyatnya yang tidak dapat menggunakan fasilitas sanitasi yang layak. Dengan begitu, rakyat Tangsel banyak yang menggunakan jamban ‘helikopter’ atau jamban apung untuk membuang hajatnya. Walikota Tangerang Selatan, Benyamin Davnie menyebutkan bahwa terdapat sekitar 1.700 kepala keluarga yang tidak memiliki sanitasi …
Persoalan stunting masih menjadi fokus perhatian Pemerintah Kabupaten Bogor. Bupati Ade Yasin menargetkan angkanya turun menjadi menjadi 10 persen dari 850 ribu jumlah balita pada akhir tahun 2022. Rencana mencapai target tersebut adalah dengan melakukan sosialisasi dan edukasi untuk mengajak masyarakat hidup sehat. Pemerintah Kabupaten Bogor bersama Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) juga meluncurkan program Dapur Sehat Atasi Stunting (Dahsat). Program Dahsat ini diharapkan membentuk kampung berkualitas dengan tujuan…
Find Us at :