#Reportase - Nobar (Nonton Bareng) Risalah Akhir Tahun 2022 yang digelar di Meeting Room Toserba Selamat Sukabumi, masih melekat dalam ingatan para tokoh. Ruhnya masih menggelora hingga kini dan menjadi bekal untuk terus berjuang menyelamatkan pemuda dan generasi Islam di Indonesia wabil khusus pemuda Sukabumi. Ada beberapa kesan dan pesan selepas mengikuti acara Risalah Akhir Tahun, 31/12/2022 terutama dari para tokoh yang hadir sekitar 100 orang. Para tokoh yang hadir di acara tersebut, menjadi pelaku sejarah bahwa sebagian mereka adalah …
#Reportase - Menutup akhir tahun 2022, Agenda besar yang mengusung tema “” telah diselenggarakan di salah satu titik wilayah Jakarta Pusat pada Sabtu, 31 Desember 2022. Momen bersejarah nobar tersebut telah berhasil mengundang sejumlah muslimah dari kalangan pengurus MT, PKK, Pengurus RT, dan Ibu Rumah Tangga untuk berkumpul menyemarakkan Agenda Risalah Akhir Tahun tersebut. Dengan dilatarbelakangi oleh keprihatinan atas kondisi generasi muda saat ini, acara ditujukan untuk menumbuhkan kesadaran bahwa adanya arus sistematis perusakan genera…
"Kita harus menjadi bagian untuk mengembalikan pemuda muslim pada karakternya yang tangguh, yaitu pemuda yang berkontribusi besar dalam membangun peradaban Islam." Demikian ungkapan ustadzah Dra.Hj.Nurjanah Zeyn dalam forum Nobar Risalah Akhir Tahun : Peduli Generasi Pemimpin Umat, Sabtu (31/12/2022) di Aula Gedung MUI, Kota Depok. Menurutnya, karakter asli pemuda muslim hanya bisa kembali utuh jika syariat diterapkan secara kaffah dam sebuah institusi. "Penerapan syariat Islam akan menciptakan keluarga muslim yang menempatkan…
Oleh Karina Fitriani Fatimah (Alumnus of master degree of applied computer science, Albert-Ludwigs- Universität Freiburg, Germany) #wacana- Peran pemuda senantiasa dikaitkan dengan kemajuan suatu bangsa. Tidak diragukan lagi bahwa peran pemuda dalam kehidupan berbangsa dan bernegara menjadi sangat signifikan di setiap generasi, mengingat pemudalah yang ke depannya akan menjadi pemimpin bangsa masa depan. Karena sesungguhnya pemuda adalah tonggak kemajuan dan pembangunan bangsa, yang menjadi komponen penting dalam pergerakan perubahan ara…
#Repotase - Pemuda saat ini sedang terpuruk oleh arus liberalisme kapitalisme. Kehidupan bebas menggejala di kalangan remaja. Hal itu sangat dirasakan oleh semua kalangan. Baik itu guru, dosen, ulama ataupun generasi mudanya sendiri. Tentunya hal ini membuat masyarakat resah, karena kian hari kian tambah mengkhawatirkan perkembangannya. Didorong oleh rasa peduli itu maka pada akhir tahun 2022 lalu dari seluruh penjuru Indonesia diadakan nonton bareng. Acara ini bertemakan 'Peduli Generasi Pemimpin Umat'. Acara ini pun ditonton oleh …
#Reportase - Terselenggaranya Nobar Agenda Risalah Akhir Tahun yang mengusung tema “Peduli Generasi Pemimpin Umat” di wilayah Jakarta Barat pada Sabtu, 31 Desember 2022 menjadi agenda muhasabah akhir tahun tentang problematika pemuda saat ini. Lebih dari 30 muslimah lintas profesi hadir meramaikan acara mulai dari Mahasiswi, Guru, Karyawati hingga Ibu Rumah Tangga. Para peserta ini merupakan gabungan peserta lainnya yang berjumlah lebih dari 75ribu orang di seluruh Indonesia. Gangguan teknis tidak menyurutkan antusiasme peserta untuk tetap t…
#SpecialReport /Kritik atas Tujuan Pembangunan Kepemudaan Nusantara/ Apri Hardiyanti, SH (Ketua Kornas Kohati Periode 2018-2020) Di dalam UU No.40 tahun 2009 tentang kepemudaan disebutkan dengan jelas bahwa pembangunan kepemudaan terutama bertujuan untuk terwujudnya pemuda yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan YME serta berakhlak mulia. Namun sayang, visi misi kepemudaan semacam ini hanyalah omong kosong belaka. Negara Indonesia yang katanya agamis dan memiliki populasi muslim terbesar di dunia, nyatanya sama sekali tidak ramah dengan Islam…
Find Us at :